Juli 13, 2022

Mental Miskin VS Mental Kaya

Konon, jika anda bermental kaya, biarpun bangkrut berulang-ulang, tetap saja masih bisa pegang uang.

Sebaliknya bagi si-mental miskin, pegang uang hanya sekejap. Mudah menguap!.

Kali ini kita diskusi tentang mental model. 🕵️

Tidak peduli berapapun harta yang anda miliki, pun sebanyak apa tanggungan hutang yang mesti dibayar.

Mental Miskin VS Mental Kaya:

1. Prioritas

Miskin => Konsumsi
Kaya => Investasi

2. Pengetahuan

Miskin => Merasa sudah tau (malas belajar)
Kaya => Memiliki rasa ingin tau (belajar)

3. Manajemen waktu

Miskin => Mengabaikan waktu & jadwal
Kaya => Produktif menghargai waktu

4. Teamwork

Miskin => Orientasi kalah menang
Kaya => Berpikir kolaborasi

Mental kaya miskin akan mempengaruhi cara pandang siapapun dalam menilai kemakmuran.


Ada tambahan? 🙇

Tidak ada komentar:

POLYESTER,CARA MEMBUAT RUANG LABORATORIUM, KARUNGPLASTIK,MELT INDEX,OBAT JANTUNG,OBAT ASAM LAMBUNG