Agustus 01, 2024

INFO LOWONGAN BAGI ANALIS KIMIA #kimia#lowongan

Titi Rahmaniati • 2nd Quality Control Leader
Halo semuanya!

Saat ini PT Mitra Kreasi Natural sedang membutuhkan staff Quality Control Produk Jadi dengan persyaratan sebagai berikut:
1. Pendidikan minimal SMK Analis Kimia (diutamakan perempuan)
2. Pengalaman di bidang manufacturing/ pengawasan mutu produk kosmetik lebih diutamakan (fresh graduate dipersilakan mendaftar)
3. Memahami CPKB (Cara Pembuatan Kosmetika yang Baik)
4. Memahami peralatan pengujian seperti pH meter, viskometer, piknometer)
5. Memahami prosedur pengambilan sampel
6. Bersedia ditempatkan di Cilincing, Jakarta Utara
7. Bersedia bergabung secepatnya

Tugas dan tanggungjawab:
1. Melakukan kegiatan inspeksi, tes, dan pengawasan terhadap mutu produk kosmetik
2. Memastikan bahwa produk yang diproduksi sesuai dengan mutu dan spesifikasi standard produk yang telah ditetapkan
3. Melakukan pengambilan sampel produk jadi untuk sampel pertinggal
4. Melakukan pemeriksaan pada produk kembalian


Jika ada yang berminat, silakan kirimkan CV dan surat lamaran pekerjaan ke email titi.thebathbox@gmail.com dengan subjek QC_Nama Kandidat

Tidak ada komentar:

POLYESTER

INFO LOWONGAN TERBARU tangal 17.09.24

Yulia Nurul Fatima Yulia Nurul Fatima (...

POLYESTER,CARA MEMBUAT RUANG LABORATORIUM, KARUNGPLASTIK,MELT INDEX,OBAT JANTUNG,OBAT ASAM LAMBUNG